Update Google Maps Beri Persebaran Covid-19 hingga Kepadatan Angkutan Umum

BerandaSemarang – Google segera memperbarui beberapa fitur aplikasi Google Maps, mulai data persebaran covid-19, fitur pesan antar, hingga informasi kerumunan atau kepadatan angkutan umum. Terbaru, pihak perusahaan mengatakan sedang menguji mode mengemudi Google Assistant yang memberi akses fitur kontrol suara.

Dikutip dari The Verge, Kamis (19/11/2020), mode mengemudi Google Assistant pertama kali diumumkan di Google I/O 2019 dan telah diluncurkan di beberapa perangkat Android pada bulan lalu.

Mode ini memungkinkan kontrol suara untuk fitur seperti panggilan telepon, membaca pesan terbaru, dan pemutaran media dari dalam layar navigasi aplikasi Google Maps.

Sebelumnya pada September lalu ada peningkatan pada fitur persebaran covid-19 di Google Maps. Beberapa pekan mendatang, Google akan menambahkan lebih banyak informasi ke dalamnya pada perangkat Android dan iOS. Ini termasuk detail jumlah kasus yang terdeteksi secara total di suatu area serta tautan ke informasi covid-19 yagn disediakan otoritas setempat.

Google juga akan memperbarui fitur informasi kerumunan pada transportasi umum. Pihak perusahaan mengatakan akan memberikan informasi seberapa ramai transportasi umum secara real-time. Fitur ini juga akan tersedia bagi pengguna Android dan iOS secara global.

Sumber: Okezone

Latest news

Rekomendasi Aplikasi Android yang Bermanfaat Bagi Konten Kreator

BerandaSemarang.com - Perkembangan dunia digital yang semakin canggih membuat pilihan profesi semakin beragam. Kini, profesi tak lagi identik dengan pekerjaan seperti dokter, guru, pilot,...

Tips Memilih Kaca Film untuk Bangunan Ibadah

BerandaSemarang.com - Peran kaca film pada bangunan tempat ibadah memangĀ  cukup penting dalam hal kenyamanan para jamaah. Ini termasuk, misalnya, menyamarkan ruangan bagian dalam...

Spesifikasi Acer Swift 3 OLED yang Bikin Jatuh Hati

BerandaSemarang - Acer tak pernah berhenti dalam melakukan inovasi. Tahun 2022 ini, Acer kembali meluncurkan produk terbarunya, yaitu ACER SWIFT 3 OLED yang akan...

Kredit Mobil Baru Paling Ringan Dan Hemat

Kredit mobil baru mulai dari 2 jutaan kini hadir dan semakin bergaya di zaman saat ini dengan merek yang sangat didepan. Salah satunya adalah...

Related news

Rekomendasi Aplikasi Android yang Bermanfaat Bagi Konten Kreator

BerandaSemarang.com - Perkembangan dunia digital yang semakin canggih membuat pilihan profesi semakin beragam. Kini, profesi tak lagi identik dengan pekerjaan seperti dokter, guru, pilot,...

Tips Memilih Kaca Film untuk Bangunan Ibadah

BerandaSemarang.com - Peran kaca film pada bangunan tempat ibadah memangĀ  cukup penting dalam hal kenyamanan para jamaah. Ini termasuk, misalnya, menyamarkan ruangan bagian dalam...

Spesifikasi Acer Swift 3 OLED yang Bikin Jatuh Hati

BerandaSemarang - Acer tak pernah berhenti dalam melakukan inovasi. Tahun 2022 ini, Acer kembali meluncurkan produk terbarunya, yaitu ACER SWIFT 3 OLED yang akan...

Kredit Mobil Baru Paling Ringan Dan Hemat

Kredit mobil baru mulai dari 2 jutaan kini hadir dan semakin bergaya di zaman saat ini dengan merek yang sangat didepan. Salah satunya adalah...